Setiafakta.com - Abdul Somad, salah satu ustadz tenar di Indonesia, mengabarkan dirinya dideportasi oleh pemerintah Singapura.
Ustadz Abdul Somad (UAS) sempat mengunggah foto saat dia berada di dalam sebuah ruangan sempit dan lewat Instagram resminya, @ustadzabdulsomad_official.
Ruangan tersebut berwarna putih dan terdapat kawat-kawat besi di atasnya. "UAS di ruang 1x2 meter seperti penjara di imigrasi, sebelum dideportasi dari Singapore," tulis UAS.
Baca Juga: Lirik Lagu Tak Ingin Usai - Keisya Levronka
UAS akhirnya menyebut memberi penjelasan lengkap mengapa dideportasi Singapura. "Saya dideportasi dari imigrasi Singapura. Itu bukan hoax," kata UAS di kanal YouTube Hai Guys Official.
Ceritanya, pada Senin (16/5), UAS berangkat ke Singapura bersama istri, anak, dan sahabatnya da di Pelabuhan Tanah Merah, Singapura, sekitar pukul 13.30.
Dia mengatakan datang ke Singapura untuk berlibur. UAS mengaku tak mendapat penjelasan dari petugas Imigrasi Singapura mengapa dia tak boleh masuk ke Singapura.
Baca Juga: Fakta Desa Wisata Situs Gunung Padang Cianjur, Terkenal Hingga Mancanegara
Artikel Terkait
Penjelasan Gus Baha, Mengapa Jumlah Rakaat Shalat Tarawih Berbeda-beda
Kritik Terhadap Sufi yang Berlebihan, Inilah Penjelasan Gus Baha Soal Dunia dan Akhirat
Gus Baha Jelaskan Bagaimana cara Agar Kita Bisa Ikhlas?
Adi Hidayat Jelaskan Cara Shalat Tarawih yang Menenangkan Hati
Adi Hidayat Jelaskan Tentang Syarat Amal Agar Antarkan Manusia Masuk Surga
Adi Hidayat Jelaskan Keistimewaan Nuzulul Qur'an